Permainan blackjack ialah permainan kartu yang sangat sederhana yang dimainkan oleh beberapa orang lebih banyak daripada permainan Roulette.
Untuk anda yang ingin memenangkan permainan Blackjack tidak hanya dibutuhkan keberuntungan dan kesempatan. Melainkan anda harus mempunyai sebuah trik atau strategi permainan.
Pelajarilah Nilai kartu dalam permainan Blackjack setiap kartu mempunyai nilainya sendiri. Tujuan dalam permainan ini hanya untuk mengalahkan bandar.
Berikut ini ialah nila-nilai dari setiap kartu permainan Blackjack :
- Kartu AS : Kartu AS bisa bernilai 1 ataupun 10 tergantung bagaimana kegunaannya tetapi terkadang kartu AS biasanya diberi nilai 11 tetapi bisa berubah menjadi angka 1 jika diperlukan.
Ketika anda mempunyai kartu AS dengan kartu raja atau dengan kartu yang mempunyai nilai 10 maka anda bisa langsung mendapatkan Blackjack.
- Kartu Angka: angka yang terdapat pada kartu yang sama dengan jumlahnya dengan nilai tersebut (kartu 2 sampai dengan 10)
- Kartu kerajaan : kartu jenis ini mempunyai nilai ialah 10.
Pelajarilah apa yang menjadi pilihan anda terkadang dalam sebuah casino mendapatkan sebuah keuntungan dari permainan ini menjadikan pemain sebagai petaruh pertama.
Ketika seorang pemain mempunyai nilai kartu yang nilainya lebih dari 21 maka bandar akan dengan langsung mengambil uang taruhan pertama itu.
Ketika bandar juga mempunyai kartu yang ju ga lebih dari 21 maka taruhan tersebut tetap menjadi milik bandar.
Dasar-Dasar Pengertian Bermain Blackjack
- Hit: sebagai pemain anda bisa mengambil kartu yang lainnya sehingga anda bisa mencapai nilai 21.
- Stand: tidak mengambil kartu tambahan.
- Teteapi ada beberapa pilhan lain yang bisa anda dapat ambil saat pemain mendapatkan giliran untuk main, adalah:
- Surrender: memilih untuk anda menyerah di tengan permainan hal ini dapat anda lakukan jika bandar memiliki karu 9-As dan pemain mempunyai kartu 5-7.
- Saat bandar mempunyai Kartu AS maka bandar akan langsung menunjukkan kartu selanjutnya untuk melihat apakah bandar mendapatkan Blackjack.
- Double Down: hal seperti ini berlaku ketika anda lakukan ketika anda mau melipatgandakan taruhan anda dan hal seperti ini hanya diberikan 1 kali kesempatan saja.
- Inssurance: Ketika kartu bandar yang sudah terbuka ialah kartu AS pemain bisa membeli asuransi yang jumlahnya setengah dari jumlah taruhan pemain.
- Split: Pemain dapat memisahkan 2 kartu pertama menjadi 2 pasang taruhan. Dan bisa menggandakan taruhannya kartu yang anda pisahkan harus yang bernilai sama.
Perlu untuk anda perhatikan, jangan bertaruh disaat anda dalam keadaan mabuk kemungkinan anda akan kesempatan untuk menang.
Pastikan anda tidak memaksakan diri anda untuk terus bertaruh. Kondisikan keuangan anda jangan sampai anda bertaruh ketika anda tidak lagi mempunyai uang.